News  

Bukti Pemakaian Eco Farming di Batu Bulek Lintau Buo Utara

Lintau,metrosumatranews.com.    Camat Lintau Buo Utara Drs.zulkifli lakukan panen raya padi yang secara utuh memakai pupuk Organik super Eco Farming di Nagari Batu Bulek Kecamatan  Lintau Buo Utara Jumat lalu.
       
Pada panen raya yang pertama ini mencapai hasil 36 bak atau ( kambuik) yang tahun hanya 30 bak jadi ada penabahan 6 enam Bak dibandingkan dengan memamakai pupuk kimia, sebagai bukti komitmen petani yang ingin merobah dari kebiasaan memakai pupuk kimia yang sejak 56 tahun lalu dilakukan oleh petani.
       
Salah seorang Lider PT.Best dari kota Solok Yendrizal  yang baru bergabung sejak 2 tahun lalu dengan perusahaan ini mengatakan kalau petani tetap tidak mau merobah pradikma lama maka beberapa tahun kedepan tanah pertanian ini akan mati dan tidak ada humus lagi katanya.
       
Produk Eco Farming ini terbukti memperbaiki lahan petani dari yang sudah terkontaminasi pupuk kimia akan berubah jadi non kimia dan sehat menghasilkan tanaman organik bebas kimia sehat untuk dikonsumsi.
       
Afrizal selaku mitra PT.Best pembina langsung petani pemilik lahan sawah di Mahar Batu Bulek tersebut mengatakan pola penyemprotan pupuk Eco Farming, sebelum tanam dan empat kali setelah tanam dengan modal hanya Rp.250.000 sementara biasanya mengeluarkan dana untuk pupuk kimia senilai 4 karung sebesar Rp.600.000. berarti dari hasil meningkat 6 bak dan biaya juga ditekan 300.000 dalam satu  masa panen ( M/STM)
        .

Print Friendly, PDF & Email

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *